Pasar properti akan kembali bangkit pada 2019. Tekanan ekonomi secara eksternal sudah mulai melandai, begitu juga Pemerintahan Indonesia,
juga mengeluarkan berbagai kebijakan moneter dan fiskal guna penguatan fondasi perekonomian dalam negeri.
Sehingga banyak pengembang yang mulai menyiapkan produk terbarunya,
begitu juga masyarakat mulai melirik bergagai produk investasi untuk mengucurkan dananya yang semula ditandon secara konvensional.
Sejalan dengan semangat di atas CPA kembali ambil bagian menyemarakkan geliat pertumbuhan properti Indonesia di tahun 2019
dengan mengelar Pameran Properti yang berharap untuk bisa menjadi wadah dalam mempertemukan antara pengembang dengan masyarakat dalam membantu menemukan hunian terbaik yang paling menguntungkan.
Bagi para pengembang yang ingin memasarkan produk propertinya, baik yang berlokasi di Jawa Timur maupun luar jawa,
begitu juga lokasi hunian yang berada di luar negri, silahkan bergabung dengan pameran kami.
Indas adalah portal tempat bertemunya civitas akademika dan umum dalam lingkup yang lebih luas (global), sehingga batasan waktu, ruang dan jarak tidak lagi menjadi hambatan dalam mengembangkan potensi dan menyatukan visi serta misi menuju era keterbukaan. Indas akan memberikan kendali kepada anda secara langsung dalam menentukan tujuan masa depan.
Berkembang bersama Indas.id serta memiliki kesempatan yg tidak terbatas adalah keuntungan yg akan anda miliki apabila bergabung.
Portal Website ini dikelola dan dioperasikan oleh PT. Gilang Candrakusuma. Kebijakan Privasi ini menetapkan cara melindungi dan menggunakan
informasi yang Anda berikan ketika menggunakan layanan situs ini.
Kantor Pusat:
Grha Cakrawala 2nd Floor
Jl. Pemuda No. 72-73 D-E Jakarta 13220 Indonesia.
Telephone :
021-22474247
021-22474274
Facsimile :
021-4890022