Yayasan Pendidikan Respati disingkat Yapen Respati dahulunya bernama Yayasan Pendidikan dan Kebudayaan Respati yang didirikan dengan akte notaris Imas Fatimah, SH no 28 tahun 1978 tanggal 16 Oktober 1978 beralamatkan di Jalan Karbela Barat No. 11, Karet Setia Budi, Jakarta Selatan. Kemudian pada tanggal 12 Desember 2006 dilakukan perubahan berdasarkan Akta Notaris Tri Hendria Ana, SH No.02 nama dan tempat menjadi Yayasan Pendidikan Respati yang beralamatkan di Jalan Laksda Adisucipto km 6,3 Caturtunggal Depok Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta.
Nama Respati berasal dari bahasa Sansekerta (Jawa Kuno) yang mempunyai arti dan makna Respati = NGERESEPAKE ATI dalam bahasa Indonesianya Meresap Ke dalam Hati yang paling dalam. Sehingga diharapkan segala kegiatan-kegiatan yang dilakukan akan demikian seperti maknanya demi untuk kepentingan bangsa dan negara.
Portal Website ini dikelola dan dioperasikan oleh PT. Gilang Candrakusuma. Kebijakan Privasi ini menetapkan cara melindungi dan menggunakan
informasi yang Anda berikan ketika menggunakan layanan situs ini.
Kantor Pusat:
Grha Cakrawala 2nd Floor
Jl. Pemuda No. 72-73 D-E Jakarta 13220 Indonesia.
Telephone :
021-22474247
021-22474274
Facsimile :
021-4890022