Untuk memenuhi banyaknya permintaan masyarakat terhadap Pendidikan Tinggi di bidang ICT, maka YTUMD ( Yayasan Tunas Unggul Masa Depan) mendirikan Perguruan Tinggi Masa Depan dengan diawali pendirian AMIK MAPAN (Akademi Manajemen Informatika dan Komputer Masa Depan) pada tanggal 12 Januari 1999 untuk jenjang D3 (SK Mendiknas RI No.09/D/0/1998-10804/D/T/K-IV/2012). Kemudian pada tanggal 28 April 2004, YTUMD mendirikan STIMIK Masa Depan (Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer Masa Depan) untuk jenjang S1 (SK Mendiknas RI No. 68/D/0/2004-2778/D/TK-IV/2010). Saat ini Alumni Perguruan Tinggi Masa Depan ada sekitar 1500 orang telah mengisi berbagai posisi pekerjaan di bidang ICT.
Portal Website ini dikelola dan dioperasikan oleh PT. Gilang Candrakusuma. Kebijakan Privasi ini menetapkan cara melindungi dan menggunakan
informasi yang Anda berikan ketika menggunakan layanan situs ini.
Kantor Pusat:
Grha Cakrawala 2nd Floor
Jl. Pemuda No. 72-73 D-E Jakarta 13220 Indonesia.
Telephone :
021-22474247
021-22474274
Facsimile :
021-4890022