Berawal dari niat luhur dari dr. Aliwafa untuk terus mengabdi di bidang kesehatan, keluarga besar membentuk Yayasan yang menaungi beberapa unit kesehatan sebagai salah satu bentuk monumen hidup bagi dokter Aliwafa. Berawal dari RB Asih kemudian meningkat menjadi Rumah Sakit Permata Bunda dan Apotek Wijaya Kusuma, maka bersama beberapa rekan merintis didirikannya LPK Permata Indonesia mulai tanggal 19 September 2005. Seiring dengan perkembangan LPK maka Yayasan mencoba untuk mengembangkan unit pendidikan LPK menjadi sekolah tinggi kesehatan (stikes).
Portal Website ini dikelola dan dioperasikan oleh PT. Gilang Candrakusuma. Kebijakan Privasi ini menetapkan cara melindungi dan menggunakan
informasi yang Anda berikan ketika menggunakan layanan situs ini.
Kantor Pusat:
Grha Cakrawala 2nd Floor
Jl. Pemuda No. 72-73 D-E Jakarta 13220 Indonesia.
Telephone :
021-22474247
021-22474274
Facsimile :
021-4890022