Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Kharisma Persada didirikan untuk menghasilkan sumber daya manusia kesehatan yang berkualitas dan berkontribusi dalam membantu memperbaiki mutu pelayanan kesehatan dan dalam rangka turut meningkatkan Indeks Pembangunan Manusia (IPM).
Rasio tenaga kesehatan dengan jumlah penduduk Indonesia sangat rendah dibanding negara-negara ASEAN lain. Oleh karena itu, perguruan tinggi kesehatan di Indonesia, baik negeri maupun swasta, berkewajiban untuk menghasilkan tenaga-tenaga kesehatan dengan kualitas baik sehingga dapat melayani dengan sebaik-baiknya.<
Portal Website ini dikelola dan dioperasikan oleh PT. Gilang Candrakusuma. Kebijakan Privasi ini menetapkan cara melindungi dan menggunakan
informasi yang Anda berikan ketika menggunakan layanan situs ini.
Kantor Pusat:
Grha Cakrawala 2nd Floor
Jl. Pemuda No. 72-73 D-E Jakarta 13220 Indonesia.
Telephone :
021-22474247
021-22474274
Facsimile :
021-4890022